Cara Membuat Blog Safelink Converter Sendiri Gratis. Yah, biasa disebut dengan blog redirect safelinkconverter. Berguna untuk redirect (pengalihan) dari satu blog ke blog lain. SafelinkConverter mempunyai manfaat yang banyak, terutama bagi yang mempunyai blog download. Sekarang, blog download besar dari Indonesia telah banyak menggunakan safelink converter semacam ini. Karena, hal ini dapat meningkatkan earning (pendapatan) dari iklan bertambah hingga 100 %. Saya berani mengatakan hingga 100% karena setiap link yang ada akan otomatis redirect ke blog yang lain. Dimana blog yang lain ini dapat anda gunakan untuk menempatkan iklan yang sama pada blog utama.
Bagi yang penasaran ingin melihat blog safelink converter, bisa klik link di bawah ini.
Langkah-langkah / cara membuat blog redirect seperti safelinkconferter:
1. Buatlah 1 blog baru. dengan subdomain dari .blogspot.com pun tak masalah. Namun, jika anda mempunyai blog yang tidak terpakai, bisa anda gunakan. Malah lebih baik lho. (Jangan pakai blog utama!)
2. Buat sebuah post baru, beri judul terserah. Masukkan kode berikut dalam mode HTML. Kemudian publikasikan.
3. Jika sudah di publish, kemudian edit lagi artikel tersebut. KODE_SCRIPT tidak usah diedit sekarang (nanti aja), sedangkan ALAMAT_POSTING ganti dengan URL dari artikel yang baru anda buat. Lalu klik perbarui.
4. Copy script berikut, simpan dalam notepad dengan format .js
- ALAMAT_POSTING ganti dengan URL artikel yang tadi anda buat
5. Upload file .js barusan di yourjavascript.com, anda dapat menggunakan selain ini. Misal googlecode, dropbox.
6. Dapatkan URL dari file .js (javascript) anda tadi. Kemudian edit lagi -_- artikel baru anda tadi. Ganti KODE_SCRIPT dengan URL file .js tadi yang sudah anda upload.
7. Ganti template dari blog redirect safelink ini dengan template custom ini. Biar jadi.
8. Pada template baru, klik menu Template > Edit HTML. Cari ALAMAT_POSTING kemudian ganti dengan url artikel yang tadi sudah anda buat.
9. Blog safelink anda sudah jadi. Tinggal masang script di blog utama.
Keterangan:
- KODE_SCRIPT ganti dengan url file .js yang tadi sudah anda upload.
Sampai langkah ke 10 anda sudah berhasil membuat blog safelink dan memasangnya pada blog utama. Selanjutnya tinggal anda edit sesuka hati blog safelink tersebut. Penting juga untuk update artikel pada blog safelink. Hal ini tidak mempengaruhi kinerjanya. Malah bagus, agar google tidak mencurigai blog anda.
Pada blog safelink, silahkan anda memasang berbagai jenis layanan publisher iklan. Agar pendapatan anda meningkat 2x lipat.
Perlu diingat bahwa script safelink ini tidak gratis. Banyak penjual yang menawarkan jasa membuat blog safelinkconverter. Alangkah baik jika anda memesan jasa mereka. Dan tidak menggunakan tutorial berikut :v selain itu juga jasa pembuat safelink jauh lebih hebat dibandingkan ini. Mungkin pendapatan menjadi 3x lipat. So, manfaatin dengan baik ya :)
13 comments
terimakasih atas infonya gan,,, (y)
saya mau cuba ..tanks
wah ternyata susah ya,,haaaahha,,tanks
Mudah kok gan. Asal teliti aja
cara biar ada link dibelakang nya gimana:
yang =bal28blabla=
pastikan mengikuti langkah2 di atas dengan benar gan ..
Gimana cara masukin linknya gan ?
Thanks gan, sukses. makasih
pada script nomor 9 yang ada tulisan "Protected Links" setelah goestiqball.com diisi dengan link blog anda :) misal "goestiqball.com, bloganda.com" :D
Kok gak sama sih sama DEMO?
makasih banyak om :D
kalo boleh, minta template yang buat demonya bisa engga om ??
yang demonya aja redirek ke blognya sendiri tuh
mantaap keren
Berkomentarlah dengan bijak :)
[-] Jangan melakukan spamming
[-] Tidak menerima URL
EmoticonEmoticon